Solusi Problem 711 and Error 1068 Di windows 7


Modem memang berguna bagi pengguna komputer untuk bisa terhubung dan berinteraksi di dunia maya, tapi pernah-kah modem USB Stick anda tidak bisa terhubung dan menampilkan eror 1068? Jika ya, ada sedikit solusi sekaligus berbagi pengalaman yang mungkin dapat membantu permasalahan anda. Permasalahannya adalah, service Remote Access Connecction Manager berhenti menjalankan service dan harus di start secara manual serta berjalan dengan service-service berikut ini.

1. DCOM Server Process Launcher
2. Network Connection
3. Network Connection Awareness (NLA)
4. Plug And Play
5. Remote Procedure Call (RPC)
6. RPC EndPoint Mapper

7. Secure Socket Tunneling Protocol Service
8. Telephony
9. Application Layer Gateway Service

 Jika dari service-service tersebut sudah di jalankan namun modem usb stick anda masih menampilkan eror 1068, temukan dan periksa service "Windows Event Log, dan Windows Event Collector" jalankan service tersebut jika tidak berjalan.
Inihasilnya: 

Jika setiap service yang sudah dijalankan masih menampilkan eror 1068, harap hubungi dukungan modem anda. Terimakasih
Bayu Radityo

Seorang lulusan teknik informatika yang senang dalam berbagi ilmu pengetahuan, dan membuat karya digital berupa photomanipulation dan digital drawing. instagram external-link

2 Komentar

Lebih baru Lebih lama